Pada dasarnya untuk Harga pembuatan taman, baik taman kering, taman bali, taman vertikal atau taman tropis itu tergantung dari luas area lahan dan jenis tanaman serta jumlah tanamannya. biasanya pada awal pengajuan harga, setelah proses survey, Tukang taman akan menunjukan Album Gambar Tanaman dan Album Gambar taman untuk di jadikan Referensi pengajuan harga.dan jika memang di perlukan Pihak Tukang taman akan membuat Design Gambar untuk hasil ahir proses pembuatan. oleh karnanya dalam memanage budget harga pembuatan taman ada beberapa point penting untuk di jadikan acuan.
1. mengetahui luas area lahan kita. (luas area lahan taman)
2. mengenal jenis tanaman dan mengatur agar pemakaian tanaman untuk taman tepat guna dan tidak berlebihan.namun tetap mengedepankan nilai-nilai indah sebuah taman.
3. mencari Tukang Taman murah. dan usahakan lokasi tukang taman tidak jauh dari lokasi kita.alasannya,semakin jauh jarak tukang taman dengan lokasi pembuatan taman akan menambah beban operasional yang ahirnya akan menambah biaya pembuatan taman.
mudah-mudah dengan beberapa tips ini bisa membantu untuk mengantisipasi pembengkakan harga pembuatan taman. dan jika memang anda berminat untuk pembuatan taman,baik Taman kering, Taman Bali,Taman Tropis atau anda membutuhkan tanaman-tanaman untuk pembuatan taman seperti Tanaman Hias, Rumput Taman, Pohon pelindung, Tanaman Bonsai dll anda menghubungi kami di line telp kami atau bisa mengirimkan email di Contak customer.
Deni ruswan
0812-1971-5689
Tidak ada komentar:
Posting Komentar